Juknis Lomba HIKING RALLY
A. Anggota
terdiri dari 6 orang setiap regu merupakan kesatuan terpisah
B. Materi
yang dilombakan adalah :
1. Pos 1 : TTG (Teknologi
Tepat Guna)
Waktu :
10 menit
Teknis
Lomba : Peserta membawa alat teknologi tepat guna sudah
jadi. Alat itu di presentasikan secara lisan. Peserta diberi
waktu maksimal 5 menit untuk membetulkan atau merapihkan
alat. Untuk Presentasi maksimal 2 orang setiap regu dan diberikan 5 menit
untuk mempresentasikannya.
*Panitia tidak menyiapkan
stop kontak/alat-alat yang berubungan dengan listrik.
2. Pos 2 : PUPP dan SMS
Waktu : 10
menit
Teknis
Lomba : 3 orang dari setiap regu mengerjakan soal PUPP, 3 orang
lainnya mengerjakan SMS. Materi untuk PU mencangkup 5 tahun ke belakang dan
beberapa soal dalam bentuk sandi.3 orang mengerjakan soal PUPP,3 orang
melakukan SMS(1 orang melakukan gerakan smaphore , 1 orang mengerjakan morse
dan 1 orang menerjemahkan).
3. Pos 3 : Gambar Berantai
Waktu : 10
menit
Teknis Lomba : 4
Orang anggota dari setiap regu akan menggambar gunungan dengan
kreatifitas yang bernuansa nusantara, dengan ketentuan gambar bertuliskan “ASS
15” dan sillhouette tunas kelapa, dengan sistem pergantian
orang dengan jangka waktu 1,5 menit per-orang(total 6 menit). 2 orang akan
mempresentasikan makna dari hasil gambar tersebut selama 3 menit. Jika
melebihi batas waktu, panitia akan langsung mengambil kertas gambar dan
memberikan ke orang selanjutnya (untuk sesi menggambar) atau langsung
memberhetikan presentasi (saat sesi presentesi).
4. Pos
4 : Praktek PPGD dan Soal PPGD
Waktu : 10 menit
(Tandu dan Bidai 5 menit,soal 10 menit)
Teknis
Lomba : 2 orang anggota dari setiap regu membuat tandu, 2
orang anggota lainnya membidai yang berjumlah 3 luka, 1 orang menjadi korban,
dan 1 orang anggota yang lainnya mengerjakan soal tentang Pertolongan Pertama.
Apabila salah satu bidang mata lomba sudah selesai sebelum waktu habis,
dilarang membantu bidang mata lomba lain yang belum selesai dalam kaitan sesama
regu.
5. Pos 5 : Simfoni Daerah
Waktu : 10 menit
Teknis
Lomba : Peserta diharuskan membawa alat musik maksimal
3 buah alat musik yang nanti dititipkan di pos start. Peserta
memainkan 1 lagu yang telah diaransemen, lagu yang akan dimainkan akan dipilih
secara acak dengan sistem undian, yang akan diundi saat pendaftaran ulang.
Lagu yang akan dimainkan antara lain: -Bubuy Bulan (Jawa Barat)
Lagu yang akan dimainkan antara lain: -Bubuy Bulan (Jawa Barat)
-Sik
Sik Sibatumanikam (Sumatera Utara)
-Sajojo
(Maluku)
-Anging
Mamiri (Sulawesi Selatan)
-Jali-Jali
(DKI Jakarta)
*Lagu diundi saat
pendaftaran ulang
1. Tongkat (minimal 6/regu)
2. Tambang secukupnya
3. Peralatan Ibadah
4. Alat Tulis
5. Obat pribadi
6. Alat TTG sudah jadi
7. Peralatan PPGD
8. Jas Hujan (Bila Perlu)
9. Semaphore
10. Alat musik yang akan digunakan
11. Alat Pewarna untuk kertas
D. Ketentuan
perjalanan :
1. Diberi peta lokasi di pos start
2. Waktu yang diberikan adalah 4 jam apabila
peserta melebihi waktu yang telah diberikan dan belum mencapai batas akhir
(finish) maka peserta dikenakan pengurangan poin
3. Melapor di setiap pos dan menyerahkan kartu
kontrol kepada petugas pos untuk ditanda tangani dan menandakan kehadiran
peserta.
4. Kompak dalam regunya dan merupakan regu yang
utuh setiap memasuki pos
5. Melapor segera ke panitia/ sangga kerja
terdekat apabila ada peserta yang sakit, kecelakaan, atau hal hal yang
mengganggu jalannya lomba
E. Tata
Tertib Lomba :
1. Peserta dianjurkan menggunakan baju
pramuka lengkap
2. Peserta dilarang membawa senjata tajam.
3. Peserta dilarang menaiki kendaraan umum atau
pribadi.
5. Peserta dilarang membawa alat komunikasi, alat
waktu, alat hitung, dan alat bantu lainnya di dalam perjalanan.
6. Peserta lomba yang melakukan kecurangan akan
dikenakan pengurangan poin.
7. Peserta dilarang mengganti atau mengurangi
personel tanpa seizin panitia.
8. Jika terdapat pembina/pelatih dari salah satu
anggota yang mengikuti saat lomba berlangsung. Maka peserta yang bersangkutan
akan di DISKUALIFIKASI
F. Pengurangan
Poin
1. Atribut Tidak Lengkap :
-5/atribut
2. Lewat dari ketentuan
waktu : -1/menit
3. Ketidak lengkapan
anggota :
-20/anggota
4. Membawa alat komunikasi,uang, alat
hitung, alat
Penunjuk waktu, dan
benda tajam dalam
Perjalan :
-10/barang
5. Melakukan kecurangan di setiap pos atau pada
saat
Di
perjalanan : -20/orang
6. Tidak membawa alat musik/membawa alat
musik lebih dari 3 :-20/alat
7.
Tidak membawa peralatan yang telah ditentukan :-5/barang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar